Jumat, 20 Februari 2015

Belajar VB6 Coding Merubah Textbox berganti Ganti Dengan Command Button

Hallo sobat... udah lama gak nulis artikel nih, yah karna sibuk urusan kuliah. Nih juga tugas dari dosen, awalnya sih ku kebingungan tapi kebetulan aku gabung di group vb indonesia sekalian tanyain tugas nih, hahaha, katanya dosen coding sebuah form merubah textbox dengan command button. Jika di klik maka textbox akan berubah menjadi maju dan jika di klik lagi textbox
itu akan berubah menjadi mundur, begitu seterusnya... ok gak perlu basa basi langsung aja dah..

1.Buat form seperti ini :


 

2. masukin source ini di button method :

Private Sub Command1_Click()
If Text1.Text = "" Or Text1.Text = "Mundur" Then
Text1.Text = "Maju"
Else
Text1.Text = "Mundur"
End If

End Sub


3. terus masukin source ini di buttton event :

Private Sub Command2_Click()
If Text2.Text = "" Or Text2.Text = "Pintu Di Tutup" Then
Text2.Text = "Pintu Di Buka"
Else
Text2.Text = "Pintu Di Tutup"
End If

End Sub

Hasilnya :



Selamat Mencoba :D

source : Visual Basic Indonesia group FB

Tidak ada komentar:

Posting Komentar